Kalian Harus Tahu! Inilah Behel yang Cepat Merapikan Gigi Minim Rasa Sakit

Permasalahan pada gigi yang menjadikan penggunaan behel adalah gigi tidak rapi. Namun banyak dari calon pasien ingin mendapatkan gigi cantik impian dalam waktu singkat. Lalu apakah ada behel yang cepat merapikan gigi? Jawabannya ADA! Mari kita ulas lebih lanjut.

Inilah Behel yang Cepat Merapikan Gigi tapi Minim Rasa Sakit

Dalam dunia medis kedokteran gigi behel yang dirasa paling cepat merapikan gigi adalah self ligating atau seringnya disebut sebagai behel Damon. Selain penggunaan singkat, pasien juga akan merasakan minim rasa sakit. Berikut penjelasan terkait Damon, behel cepat merapikan gigi.

  1. Behel tanpa Karet Minim Rasa Sakit

Mengapa Damon diklaim bisa mengurangi rasa sakit ketika menggunakan behel? Nah semua produk behel Damon memang diciptakan tanpa menggunakan karet, sehingga pasien minim merasakan sakit. Ada teknologi khusus yang memang didesain untuknya, termasuk pada jenis behel Damon Q atau Quantum.

Behel Damon Quantum sendiri adalah salah satu jenis behel dari Damon yang menggunakan sistem telah disempurnakan, yaitu mempunyai bentuk lebih kecil dan tentunya hadir tanpa adanya karet saat penggunaannya. Kecil-kecil cabe rawit, karena meskipun kecil kawat gigi ini memberikan hasil maksimal dengan waktu singkat.

  1. Behel Terbaik untuk Estetika

Behel Damon selain cepat dalam merapikan gigi, juga hadir dalam bentuk transparan yaitu behel Damon Clear. Warnanya yang bening, membuat behel ini secara estetik lebih baik daripada jenis sebelumnya. Namun semua kembali lagi pada masing-masing pasien ingin memilihnya karena hasilnya tetap maksimal.

Untuk cara kerja dan sistem, semua behel Damon hampir sama. Jika Anda bertanya jenis behel yang cepat merapikan gigi, tentu saja semua Damon bisa melakukannya. Hanya saja memang hadir dengan berbagai varian dengan kualitas hasil terbaik walaupun tempo pemakaian singkat.

  1. Behel Tersembunyi dengan Durasi Pemakaian Singkat

Pemakaiannya singkat dan tersembunyi, siapa lagi jika bukan Damon Invisible. Tidak cukup memberikan teknologi cepat dalam merapikan gigi, Damon juga hadir dalam bentuk tidak terlihat. Dipasang pada bagian dalam atau belakang gigi. Namun pemasangannya harus dilakukan secara profesional.

Oleh sebab itu Anda perlu memastikan klinik gigi dengan dokter senior berpengalaman, salah satunya adalah Tooth Arts di Malang. Mengetahui tingkat kesulitan memasangnya lebih tinggi, jangan pernah mengabaikan kualitas kliniknya. Hal tersebut juga akan berpengaruh pada proses perawatan.

Hal-Hal Perlu Diketahui tentang Behel yang Cepat Merapikan Gigi

Behel Damon menjadi solusi terbaik untuk menyingkat waktu pemakaian behel dalam merapikan gigi karena hanya membutuhkan 3-7 bulan perawatan saja. Selain itu Damon akan menjadi jawaban dari pertanyaan Anda behel tanpa karet namanya apa, karena semua jenisnya tanpa karet. Berikut hal lain harus diketahui tentang behel tersebut.

  1. Cara Merawat Penggunaan Behel

Penggunaan behel Damon yang cenderung singkat, memunculkan pertanyaan apakah cara merawatnya sama seperti jenis behel lainnya? Pada dasarnya pasien dalam perawatan kawat gigi diharuskan melakukan perawatan sama saja seperti behel-behel lainnya.

Hal tersebut karena ada benda “asing” yang masuk ke dalam lingkungan tubuh, sehingga adaptasi harus dilakukan dengan merawatnya. Namun untuk behel pada umumnya harus sering kontrol ke dokter, sedangkan Damon hanya membutuhkan 8-10 minggu sekali kembali ke dokter.

  1. Biaya Pemasangan Behel Damon Quantum

Damon Quantum menjadi jenis Damon paling ekonomis dengan hasil maksimal dan pastinya waktu penggunaannya singkat. Biaya behel Damon Quantum sendiri ada di kisaran 15 – 24 juta, namun harga tersebut bisa berubah tergantung dimana klinik gigi Anda berada.

Untuk memastikan kisaran biayanya untuk anggaran Anda, bisa datang langsung ke klinik gigi Tooth Arts di Malang yang mempunyai pelayanan terbaik juga dokter senior berpengalaman. Seperti sudah dibahas sebelumnya, pemasangan behel Damon harus dilakukan di klinik berkualitas terbaik.
Pemasangan behel Damon memang relatif lebih mahal daripada konvensional atau metal. Namun mengingat keunggulannya sebagai behel yang cepat merapikan gigi, tentu saja biayanya sangat sepadan dengan hasil juga penggunaan sistem terbaik pada kawat gigi tersebut.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *